Set Notification
Navigation
Notification Preferences
Di halaman ini, Anda bisa mengatur notifikasi yang diterima—mulai dari Assets, Operator, Documents, Dashcam, Dashcam, hingga Features—dan menyesuaikan nama notifikasinya.
Asset Notification Preferences
Engine Ignition
Memberikan notifikasi saat mesin kendaraan menyala atau mati.Engine Auto Capture
Memberikan notifikasi sekaligus memotret saat mesin kendaraan menyala.Location Entry / Exit
Memberikan notifikasi saat aset masuk atau keluar dari lokasi yang telah Anda tentukan. Pelajari terkait Locations di sini: RoadTek Web - Locations
Overspeed
Memberikan notifikasi ketika aset melewati batas kecepatan yang telah ditentukan.Harsh Driving Behavior
Memberikan notifikasi ketika terdeteksi rem mendadak, tikungan tajam, atau berkendara dengan kecepatan yang agresif.Crash
Memberikan notifikasi ketika terdeteksi kecelakaan.Door Status
Memberikan notifikasi saat pintu kendaraan terbuka atau tertutup secara tiba-tiba.Asset Low Battery
Memberi peringatan ketika baterai kendaraan atau peralatan aset hampir habis.ICE Fueling / EV Charging
Memberi notifikasi saat kendaraan diisi bahan bakar atau mengisi daya (EV).Illegal Operation (Beacon)
Memberi notifikasi ketika terdeteksi operasi illegal.
Operator Notification Preferences
Application Online Status
Memberikan notifikasi ketika status operator telah Online dan siap untuk tugas.Asset Assignment
Memberikan notifikasi ketika operator ditugaskan ke aset tertentu untuk operasional.Work Order Assignment
Memberikan notifikasi saat operator menerima tugas baru.Work Order Confirmation
Memberikan notifikasi saat operator menerima atau menolak pekerjaan lewat aplikasi.Work Order Progress
Memberikan notifikasi pembaruan pada setiap tahap work order, seperti dalam perjalanan, proses muat, bongkar, atau kejadian darurat.Beacon Detection
Memberikan notifikasi apakah beacon operator aktif saat menjalankan perintah kerja.
Document Notification Preferences
Expiring Warning
Memberikan notifikasi pengingat sebelum dokumen kadaluwarsa sesuai jumlah hari yang Anda pilih, antara lain: 7 hari, 30 hari, 60 hari, 90 hari.Expired Alert
Memberikan notifikasi ketika dokumen telah kadaluwarsa.
Dashcam Notification Preferences
Requested Media Status
Memberikan notifikasi saat media dashcam berhasil terkirim atau gagal akibat timeout.Live Stream Status
Memberikan notifikasi ketika siaran langsung siap atau tidak lagi tersedia karena timeout.
Sleepy Detection
Memberikan notifikasi saat pengemudi terdeteksi mengantuk.Phone Usage
Memberikan notifikasi saat pengemudi menggunakan ponsel saat berkendara.Distracted Driving
Memberikan notifikasi saat pengemudi terdeteksi tidak fokus atau terganggu.Smoking Detection
Memberikan notifikasi saat pengemudi terdeteksi merokok saat berkendara.
Over Speeding (ADAS)
Memberikan notifikasi saat pengemudi melampaui kecepatan aman (deteksi ADAS).Lane Departure Warning
Memberikan notifikasi saat kendaraan keluar jalur tanpa disengaja.Forward Collision Warning
Memberikan notifikasi saat risiko tabrakan di depan terdeteksi tinggi.
Device Notification Preferences
Device Low Battery
Memberikan notifikasi ketika baterai perangkat turun di bawah batas aman.Device Main Power Loss
Memberikan notifikasi ketika aliran daya utama perangkat terputus mendadak.Signal Jamming Detection
Memberikan notifikasi ketika terdeteksi gangguan sinyal.
Features Notification Preferences
Executive Report
Memberikan notifikasi laporan aktivitas harian kendaraan Anda kepada penerima yang ditentukan.